image

Gali Potensi Kerja Sama, Duta Besar Indonesia untuk Aljazair Kunjungi Martha Tilaar Group

Rabu, 3 Agustus 2016, lalu, Martha Tilaar Group mendapatkan sebuah kunjungan kehormatan dari Duta Besar Indonesia untuk Aljazair Safira Machrusah. Beliau tidak datang sendiri, namun bersama staf Duta Besar Aljazair untuk Indonesia Laib Rachid dan Direktur Keuangan PT JIEP

Read more
image

Martha Tilaar Salon Day Spa Buka Gerai Ketiga di Surabaya

�Untuk memperluas pelayanan di bidang jasa dan kecantikan, PT Cantika Puspa Pesona yang berada di bawah payung Martha Tilaar Group kembali membuka gerai Martha Tilaar Salon Day Spa. Untuk ketiga kalinya, Wulan Tilaar selaku Direktur Martha Tilaar Salon Day Spa hadir kota Pahlawan

Read more
image

Penganugerahan Tanda Kehormatan Negara untuk Dr. (H.C) Martha Tilaar

Bulan Agustus menjadi bulan yang istimewa bagi Bangsa Indonesia karena di bulan ini masyarakat Indonesia memperingati Hari Kemerdekaan Indonesia. Tidak hanya bagi Bangsa Indonesia, bulan Agustus juga akan selalu menjadi salah satu bulan istimewa bagi Martha Tilaar Group, karena pada hari ini,

Read more
image

Dr. (H.C) Martha Tilaar Hadir dalam Lauching Buku Bunga Rampai

Bertepatan dengan hari ulang tahun yang ke-65, Surya Paloh meluncurkan buku Bunga Rampai 65 Tahun Surya Dharma Paloh. Buku ini berisi catatan sifat, karakter pribadi, dan pandangan tentang Surya Paloh yang ditulis oleh 100 tokoh yang telah mengenal pengusaha ini sejak lima tahun terakhir, termasuk d

Read more
image

Martha Tilaar Group Adakan Mudik Bersama Untuk Karyawan

Lebaran menjadi momen yang paling ditunggu oleh umat muslim, termasuk umat muslim di Martha Tilaar Group. Lebaran menjadi momen hari kemenangan dan berkumpul bersama keluarga di rumah atau kampung halaman

Read more